Komposisi Fotografi (antara tugas dan berlatih)
Saking sukanya dengan mata kuliah satu ini, saya tidak pernah mengeluh walaupun harus menyetak sebanyak mungkin hasil foto yang akan dikonsultasikan dengan dosen pembimbing. Karena sekalipun tidak di ACC oleh dosen, saya juga merasa bangga mengkoleksi hasil foto saya sendiri, walaupun mungkin belum ada apa-apanya dibanding orang lain. Alasannya agar saya bisa memperbaiki foto-foto selanjutnya dengan melihat foto yang tidak di ACC (dianggap kurang menarik).
Jadi, apa itu komposisi? Klik saja disini karena saya tidak akan menjelaskan panjang lebar tentang apa dan bagaimana komposisi dalam fotografi yang baik. Akan tetapi saya hanya ingin share beberapa tugas komposisi yang sempat saya kerjakan.
Sepertiga Bidang/Third of Rule (ACC) |
Point of Interest/Center of Interest (ACC) |
Point of Interest/Center of Interest (Sama-sama di ACC, tapi harus dipilih salah satu) |
Arah Pandang/Gerak (ACC) |
Warna Dingin (ACC) |
Warna Dingin (Sama-sama di ACC, dan harus pilih salah satu) |
Warna Panas (Belum ACC) |
Pattern (ACC) |
Ritme (ACC) |
Framming (ACC tapi mengulang karena blur) |
Framming (Mengulang, belum dikonsultasikan) |
Framming (Mengulang, belum dikonsultasikan) |
S Curve/Letter S (ACC) |
Diagonal (ACC) |
Vertikal (Belum ACC) |
Vertikal (Belum ACC) |
Bird Eye (ACC) |
Frog Eye (ACC) |
Jika foto-foto diatas kurang menarik, bisa memberikan saran dan kritik atau masukan bahkan hujatan di kolom komentar dibawah artikel ini.