Pejantan Tangguh
Tangguh bukan berarti bisa menaklukan segalanya, namun untuk berdiri tegak walau tubuh ini memberi sinyal untuk menyerah lalu kita tetap gigih bertahan itulah yang dinamakan tangguh.
Tangguh adalah sikap jujur dalam menjalani hidup, memaksimalkan fungsi dirinya, berani mengambil resiko dalam melaksanakan hal-hal besar dalam hidup, mengakui kesalahan, dan berhenti mengeluh mengasihani diri.
"Eross Candra"
Jantan, Pejantan tangguh (Pria Terhebat, versi Malaysia) itu yang kuharap ada padakuAgar, agar diriku bisa melumpuhkan tingkah liarmu
Jangan, jangan siakan kehadiranku pada mimpimuKarna, hanya lewat mimpi kubisa menjamahmu juga memilikimu
Reff:Ajari aku tuk jadi pejantan tangguhMungkin terlalu lama aku tlah bersembunyiMenatap mataharipun aku tak mampuUdara malampun terlalu menusuk langkahkuDi persembunyian aku bernyanyiDi persembunyian aku menariPejantan tangguh
Begitu banyak lagu yang tercipta untukmu, hanya saja aku tak bisaMengungkapnya kepadamu……..na..na..na..na..na
Kembali ke: Reff
Ajari aku tuk jadi pejantan tangguh (8x)